9 Destinasi Wisata Di Kepulauan Kei yang Luar Biasa
PolisiTidur.com – 9 destinasi tempat liburan di kepulauan kei yang luar biasa indahnya dan wajib kalian kunjungi.
- Pantai Ngur Sarnandan, Ohoi Lilir

2. Pulau Pasir Panjang Ngurbloat, Ohoi Ngilngof

3. Pasir Timbul Ngurtavur – Habitat Burung Pelikan

4. Bukit Masbait

5. Desa Adat Tanimbar Kei

6. Gua Luvat – Tebing Lukisan Tangan

7. Pulau Ngav, Er dan Ngodan

8. Goa Hawang

9. Pulau Bair

Tiga pulau yang berada tidak jauh di sebelah barat Ohoi Dertawun ini merupakan destinasi favorit untuk island hopping yang dapat dilakukan dalam satu hari. Bentang pantai pasir putih dan spot-spot snorkeling dengan terumbu karang menjadi daya tarik utama ketiga pulau ini. Bila kamu beruntung, sekelompok hiu sirip hitam (Carcharhinus limbatus) pun bisa kamu temui di pinggir pantainya.